Month: June 2023

lagu bahasa inggris yang mudah

Jago Bahasa Inggris dengan Lagu Bahasa Inggris yang Mudah

Belajar bahasa Inggris dengan menggunakan lagu bahasa Inggris yang mudah dapat menjadi metode efektif untuk cepat menguasai bahasa Inggris karena kalian akan selalu termotivasi untuk menggunakan bahasa Inggris. Semakin sering dan lama kalian menggunakan bahasa Inggris, semakin cepat pula kalian menemukan kosakata baru dan pelafalan yang baik.    10 Lagu Bahasa Inggris yang Mudah Digunakan […]

Universitas Duke

Info Seputar Universitas Duke: Program dan Syarat

Universitas Duke merupakan institusi elit dengan tradisi hanya menerima para siswa yang paling memiliki kualifikasi (hanya sekitar 13% pelamar yang diterima). Proses penerimaan ini mencakup lamaran resmi, rekomendasi, sebuah esai dan penyerahan nilai tes terstandardisasi. Didirikan pada tahun 1838 sebagai Trinity College, namun baru dikenal sebagai Universitas Duke pada tahun 1924 setelah Duke Endowment didirikan. […]

Universitas New South Wales

Universitas New South Wales: Simak Informasi Lengkapnya Disini!

Universitas New South Wales adalah salah satu universitas ternama di Australia yang menyediakan banyak beasiswa. Bernama lengkap The University of New South Wales (UNSW Sydney) ini didirikan oleh pemerintah Australia pada 1 Juli 1949, UNSW Sydney menduduki peringkat 4 universitas terbaik di Australia dan 45 di dunia menurut pemeringkatan yang dilakukan oleh QS World University […]

Universitas Zhejiang

Info Seputar Universitas Zhejiang

Terletak di Hangzhou, Universitas Zhejiang adalah universitas paling terkenal di provinsi Zhejiang. Berjarak sekitar 13 jam perjalanan darat dari Bandara Internasional Beijing. ZJUT merupakan salah satu universitas proyek 2011 pertama dan universitas 100 teratas di Cina. ZJUT pada awal berdirinya merupakan lembaga yang bernama Zhejiang Secondary Technical School yang didirikan pada tahun 1910. Tiga kampusnya […]

SMA Terbaik di Singapura

Info Lengkap 5 SMA Terbaik di Singapura

Singapura dianggap sebagai pusat pendidikan Asia untuk alasan yang sangat bagus. Sekolah menengah di Singapura fokus terhadap kemampuan akademik para siswa. Pendidikan tingkat menengah adalah tahap pendidikan terpenting kedua di Singapura, setelah sekolah dasar. Singapura menganggap pendidikan adalah masa depan dari suatu negara untuk mencapai cita-cita mereka. Oleh karena itu Singapura memang sangat memperhatikan bidang […]

sekolah internasional terbaik di dunia

3 Sekolah Internasional Terbaik di Dunia Paling Bergengsi!

Siapapun pasti akan menginginkan pendidikan yang terbaik untuk dirinya dan keluarganya, salah satu alternatif pilihan yang tersedia adalah bersekolah di pendidikan internasional. Bagi Hunters yang masih asing dengan pendidikan di atas, berikut penjelasan dan 3 sekolah internasional terbaik di dunia!   Perbedaan Sekolah Internasional dan Sekolah Nasional Terdapat beberapa perbedaan yang signifikan ketika Hunters membandingkan […]

kuliah di Singapura yang murah

5 Universitas dengan Biaya Kuliah di Singapura yang Murah

Singapura berada di wishlist negara tujuan kuliah kamu? Tak perlu mahal. Ini dia lima universitas dengan biaya kuliah di Singapura yang murah, tetapi tetap berkualitas tinggi. Dengan berbagai kelebihan dan cakupan jurusannya, kalian bisa mempertimbangkan kelima universitas di bawah ini sebagai tujuan utama kuliah kalian! Kuliah di Singapura yang murah Meski murah adalah kata yang […]

Tips Raih Skor ACT Tertinggi

Tips Raih Skor ACT Tertinggi, Raih Potensimu di Amerika

Ingin tau tips raih skor ACT tertinggi? tes ACT juga diakui sebagai kredensial penerimaan untuk siswa internasional di sebagian besar universitas terkemuka di luar Amerika Serikat (termasuk Kanada, Inggris Raya, dan Australia) yang menawarkan pengajaran dalam bahasa Inggris.   Apa Itu ACT Test? ACT test merupakan salah satu tes yang diwajibkan pemerintah Amerika Serikat sebelum […]

Harvard Medical School

Seputar Harvard Medical School: Jurusan, Syarat, dan Beasiswa

Sebagai salah satu perguruan tinggi terbaik dunia, reputasi Harvard University sebagai salah satu instansi perguruan tinggi yang menawarkan pendidikan berkualitas kelas dunia jelas sudah tidak diragukan lagi.  Salah satu program unggulan Harvard University yang dinobatkan sebagai salah satu program studi terbaik dunia adalah program studi Life Sciences and Medicine, yang berada di bawah salah satu […]

Tips Ujian JLPT

10 Tips Ujian JLPT, Simak Informasi Lengkapnya!

Tips Ujian JLPT atau Japanese Language Proficiency Test merupakan sebuah tes yang berfungsi untuk mengukur kemampuan berbahasa Jepang, terutama para pelajar asing yang menggunakan bahasa Jepang sebagai bahasa utamanya. Tes ini terdiri dari lima level yang disebut N1 sampai N5. Level paling rendah (N1 dan N2) merupakan level paling sulit. Dimana, N1 harus menguasai 2000-10.000 […]